Recent News

Pemkab Pasuruan Sambut Hangat Kunjungan BRUDIFA

Pasuruan, 27 Februari 2025–  Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pasuruan, Yudha Triwidya Sasongko menyambut hangat kunjungan 34 anggota Persatuan Persahabatan Brunei Darussalam-Indonesia Friendship Association (BRUDIFA) yang dipimpin oleh Pehin Orang Kaya Laila Perkasa Dato Paduka Haji Mahdini bin Dato Paduka Haji Basir ke Kabupaten [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Rakerda Gerakan Pramuka Jatim Mantapkan Program 2025

Surabaya, 27 Februari 2025 –  Gerakan Pramuka Jawa Timur terus menunjukkan komitmennya dalam membina generasi muda. Dalam Rapat Kerja Daerah yang digelar baru-baru ini, jajaran kepengurusan Kwartir Daerah (Kwarda) Gerakan Pramuka Jawa Timur membahas strategi dan program untuk tahun 2025, sekaligus persiapan menuju [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Guru Besar Unair Usung Konsep Heterotopia untuk Rekonstruksi Perpustakaan

Surabaya, 27 Februari 2025 –  Berkembangnya teknologi komunikasi dan komputasi menandai masuknya masyarakat pada era informasi. Era di mana manusia saling terhubung melalui berbagai platform tanpa batasan ruang dan waktu. Tidak dapat dipungkiri, fenomena ini menjadi ancaman sekaligus tantangan bagi eksistensi perpustakaan. Merespon fenomena [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Polda Jatim Bersama Elemen Mahasiswa Gelar Baksos dan Salurkan 12.050 Paket Sembako

Surabaya, 27 Februari 2025 –  Sambut Bulan Suci Ramadan 1446 H, Polda Jawa Timur bersama mahasiswa, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Organisasi Kemasyarakatan Pemuda (OKP) menggelar Bakti Sosial (Baksos) sebanyak 12.050 paket sembako. “Pada kegiatan ini jumlah personel yang terlibat sebanyak 2.230 personel, untuk [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Peringati Hari Gizi Nasional, Pertamina Sehati Perkuat Gizi Masyarakat

SURABAYA, 27 FEBRUARI 2025 - Dalam rangka memperingati Hari Gizi Nasional yang jatuh pada tanggal 28 Februari, Pertamina Patra Niaga Regional Jatimbalinus melalui program Pertamina Sehati berkomitmen dalam meningkatkan taraf kesehatan masyarakat di seluruh area kerja perusahaan. Tidak Hanya di Jawa [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Kapolri Tegaskan Siap Kawal Mahasiswa dan Pemuda Suarakan Pendapat

[Kapolri saat bersama Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, perwakilan mahasiswa, perwakilan BEM, dan OKP] Jakarta, 27 Februari 2025 – Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo mengucapkan terima kasih kepada mahasiswa hingga organisasi kepemudaan (OKP) yang terus berkolaborasi dengan Polri. Ia juga memastikan mahasiswa memiliki [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Polresta Banyuwangi Jelang Ramadhan Luncurkan Tim Patroli Samapta Presisi

[Polresta Banyuwangi saat apel luncurkan Tim Patroli Samapta Presisi] Banyuwangi, 27 Februari 2025 – Polresta Banyuwangi Polda Jatim resmi meluncurkan Tim Patroli Samapta Presisi dalam upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) khususnya menjelang bulan Ramadhan dan Idul Fitri 1446 H.Peluncuran yang digelar di [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Cepat Dekat dan Bersahabat, Polres Ngawi Gelar Layanan Keliling untuk Masyarakat

[Polres Ngawi saat menggelar pelayanan keliling untuk masyarakat] Ngawi, 27 Februari 2025 – Polres Ngawi Polda Jatim melalui Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) melaksanakan kegiatan pelayanan keliling (Yanling) gratis bagi masyarakat yang ingin membuat laporan kehilangan ATM, KTP, serta SIM. Kegiatan ini dilaksanakan tiap [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Guru Besar Unair Gagas Revitalisasi Program Keluarga Sejahtera melalui Pemodelan Indeks

Surabaya, 27 Februari 2025 –  Mewujudkan  kesejahteraan keluarga di Indonesia bukanlah tugas yang mudah. Berbagai faktor, baik internal maupun eksternal, turut memengaruhi kualitas hidup suatu keluarga. Selain itu, kesejahteraan bersifat multidimensional sehingga tidak dapat kita ukur hanya dengan satu variabel. Oleh karena itu, [...]

News 18 Mar 2025 by Author

Borong 13 Penghargaan, Tim Unair Juara Umum di Mandalika Essay Competition

Lombok, 27 Februari 2025 –  Mahasiswa Universitas Airlangga (Unair) kembali mencetak prestasi membanggakan di kancah nasional. Dalam ajang Mandalika Essay Competition, tim Unair sukses meraih juara umum dan memborong 13 penghargaan bergengsi. Prestasi tersebut  mengukuhkan posisi Unair sebagai salah satu perguruan tinggi terbaik [...]

News 18 Mar 2025 by Author


Scroll to Top